Berbagi
Pengalaman
Hal
Yang Kurang di Persiapkan Ketika Sekolah di Akreditasi
1. Bangunan sekolah/ ruangan sekolah yang
rusak belum sempat diperbaiki.
2. Job Diskripsion seluruh tenaga kependidikan dibuat, tetapi
tidak di publikasikan / di pajang di tempat
yang bias dilihat orang.
3. Bukti fisik hubungan kerjasama dengan pihak
luar sekolah/ masyarakat kurang di sertai bukti fisik kehadirannya, isi
kerjasama, dan dokumentasinya.
4. Dalam standar Penilaian, hasil kertas
ulangan/ buku tugas peserta didik setelah diperiksa dan diberi nilai oleh Guru,
tidak di sertai komentar yang sifatnya
membangun oleh Guru dan atau sebaliknya orang tua murid, dan di foto copy
kemudian di filekan oleh sekolah .
Contoh : Dapat nilai 95, pertahankan nilaimu , tingkatkan
belajarmu!
Dapat nilai 65, lebih rajin
belajamu ya nak agar meningkat hasil ulanganmu!
0 Response to "Berbagi Pengalaman Saat Akreditasi Sekolah"
Post a Comment